BAZNAS Kota Malang dan BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Perlindungan Sosial bagi Mustahik
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Malang menjalin langkah strategis dengan menandatangani Pernyataan Kerja Sama (PKS) bersama BPJS Ketenagakerjaan Cabang Malang.
Apa Reaksi Anda?